No Picture
Berita Kampus

[beasiswa] [butuh info] beasiswa short course

Dear all, Perkenalkan, saya ismi mahasiswa S2 IPB semester 3. Ada hal yang ingin saya tanyakan, apakah ada skema beasiswa dari Indonesia yang membiayai short course di LN? Jika ada, institusi apa yang memiliki skema […]

No Picture
Berita Kampus

Re: [beasiswa] [BUTUH INFO] Beasiswa S-2 Naskah Kuno

Dear Nida’.Coba cari informasi di sekolah pasca sarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Setahu saya, filologi adalah jurusan yang sangat prestis di kampus tersebut. Karena, selain ada master programnya, juga langsung terlibat dalam penelitian naskah kuno. […]

No Picture
Berita Kampus

[beasiswa] [butuh info] Beasiswa S1 Applied Arts

Dear All, Saya adalah seorang mahasiswi di salah satu PTN di Depok, Indonesia, namun saya masih menginginkan kuliah S1 di jurusan Desain Interior atau jurusan desain apapun itu, tapi sayangnya di Indonesia untuk kuliah di […]

No Picture
Berita Kampus

[beasiswa] [INFO] Fwd: Daftar Beasiswa dari Negara-negara Uni Eropa

Daftar Beasiswa dari Negara-negara Uni EropaSetiap tahunnya, sejumlah negara dan lembaga donor dari Uni Eropamenawarkan berbagai peluang studi melalui beasiswa. Anda tertarikmemburunya? Biasanya, kesempatan mengajukan aplikasi dibuka mulaipertengahan tahun. Berikut informasi beasiswa-beasiswa yang ditawarkanUni Eropa, […]