[beasiswa] [butuh INFO] ADS:current original certificate (not copies) of IELTS or TOEFL English language test results

Dear,
Milister..

Saya ingin mencoba mendaftar beasiswa ADS, tapi ada hal yang membuat saya bingung. Mungkin teman2 milis atau yang sudah berpengalaman mendaftar ADS bisa membantu. Pertanyaan saya ini:

di formulir ADS tertulis saya harus melengkapi beberapa dokumen, dan salah satu dokumennya tertulis demikian:”current original certificate (not copies) of IELTS or TOEFL English language test results“..Apakah itu maksudnya sertifikat TOEFL asli yang harus saya kirimkan??Tetapi di akhir formulir ada tertulis demikian:”Attach only certified copies of documents. DO NOT attach original documents.

Saya jadi dilema, apakah saya harus mengirimkan sertifikat TOEFL asli saya atau tidak, sedangkan saya hanya punya 1 sertifikat asli. Mohon bantuannya ya. Terima kasih.

Baca Juga:   [beasiswa] Re: [Butuh Info] Apakah reputasi PT asal berpengaruh dlm seleksi beasiswa luar negeri?

Regards,

Mario

__._,_.___

Loading